Senin, 16 September 2013

membuat database langsung dari netbeans 7.1

membuat database langsung dari netbeans 7.1


Wah udah lama ne nggak posting artikel…..okelah hari  ini ane mau posting tentang pembuatan database langsung dari netbeans 7.1 . biasanya jika kita menggunakan webserver untuk membuat databasenya , maka kita harus membuka database terlebuh dahulu , jadi ribet deh udah buka net beans terus buka webserver lagi wah 2 kali kerja …hmmmm ane punya solusi untu mempercepat proses ini dengan cara membuat database langsung di netbeans 7.1

oke kalau begitu kita mulai saja gan  ,  yang pertama pastinya buka dulu netbeansnya kemudian ciptakan sebuah project di netbeans dengan langkah2 sebagai brikut klik menu File > New project > java > java application ..perhatikangambar …
dan teruskan dengan memberikan nama dengan project lalu klik finsh kita perhatikan gambar

jika sudah di klik tombol finish maka project sudah siap di olah untuk membuat database perhatikan langkah2 berikut cari menu berikut di bagian kanan lalu klik service maka di situ terlihat menu database klik tanda (+) pda menu database

lalu klik kanan pada java DB lalu pilih Create  data base seperti ada gambar di bawah

maka akan muncul tampilan seperti ini

setelah kita klik oke maka muncul tampilan sbb

langgkah selanjutnya kita konek kan databasenya

klik ok

jika sudah di klik ok maka muncul doubel pada jdbc lalu pilih APP > Table > create table


lanjutkan dengan membuat sebuah form untuk membuktikan bahwa database kita berhasil


masukan tabel pada form


perhatikan gambar
selesai sudah ….selamat mencoba dan tinggalkan komentar anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar